Adobe Photoshop adalah perangkat lunak yang fungsinya untuk membuat desain, mengedit dan menambahkan efek pada photo atau gambar. Perangkat lunak ini biasa digunakan oleh Photografer Digital, Designer, dan Perusahaan-perusahaan.
Dulu saya mengenal software ini untuk edit-edit photo saja.Seiring berkembangnya jaman dan kebutuhan yang untuk desain semakin canggih kemudian para progammer Photoshop merevisi versinya yang sekarang menjadi Adobe Photoshop CS5.
Download | Adobe Phototshop CS5 Portable - 65 MB
Tips untuk yang menggunakan Photoshop pada Windows 7 / Vista
Jika Photoshop kalian tidak bisa berfungsi di windows 7 / Vista
Maka lakukan cara dibawah ini:
1. Klik kanan pada photoshop kalian
2. Lalu pilih Run as administratorJika masih tidak berfungsi juga,
Lakukan cara ke-2 dibawah ini :1. Klik kanan pada photoshop kalian
2. Pilih Properties
3. Pilih tab Compatibility
4. Klik centang pada bagian Run this program in compatibility mode for:
5. Dan pilih Windows XP Service Pack 2 atau juga bisa Windows XP Service Pack 3
Selamat Mencoba dan Semoga Berhasil ^.^
Salam dari Berbagi Bersama